Berita
Kemenko Marves Pimpin Persiapan Pembangunan Kawasan Industri Hijau Tanah Kuning
Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Errin Wiranda, SE mewakili Pemerintah Kabupaten Bulungan mengikuti kegiatan monitoring progress Proyek Strategis Nasional (PSN) Kawasan Industri Hijau Tanah Kuning yang dipimpin Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) di Ruang Rapat Lantai I Kantor Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) pada Rabu (30/3).
Selain monitoring, kegiatan juga membahas kegiatan pendukung berupa relokasi, masterplan, RDTR (Rencana Detil Tata Ruang) serta manajemen aset bersama Deputi Bidang Koordinasi Investasi dan Pertambangan